Tetang Asta Tara Logistik
Asta Tara Logistik didirikan dengan tujuan untuk mempermudah pengiriman barang dari dalam negeri baik itu antarkota ataupun antarprovinsi maupun pengiriman barang dari/ke luar negeri (ekspor & impor).
Anda berkesempatan untuk menggunakan jasa Asta Tara Logistik untuk aktivitas logistik dari bisnis Anda.
Kami Membuat Perdagangan Global
Mudah Bagi Semua Orang
Visi Kami mendifinikan ulang pengalaman laynan logistik dan rantai pasokan global abagi pelanggan, mitra, dan industri Kami
Ekosistem Asta
Asta Loka Korpora
Asta Loka Korpora sebagai induk dari Ekosistem Asta membawahi perusahaan-perusahaan yang berkomitmen untuk memberdayakan siapapun yang ingin berbisnis dan menjadi bagian dari Ekosistem Asta. Kami memiliki mimpi untuk membangun sebuah ekosistem bisnis yang berkelanjutan dan memberi dampak bagi semua pihak yang ada di dalamnya.
Anda dapat menjadi bagian dari Asta Ekosistem dan memperoleh kelebihan dari layanan-layanan yang ditawarkan oleh setiap perusahaan yang bernaung dibawah Asta Loka Korpora.
#bertumbuhbersamaasta #ekosistemasta
Asta Bumi Cipta
Asta Bumi Cipta didirikan pada Februari 2016 oleh para pendiri yang saat itu masih bekerja sebagai insinyur di perusahaan terkemuka di sektor energi. Hiruk pikuk dalam pengadaan barang dan jasa di sektor energi memunculkan ide dan kesempatan bagi Asta Bumi Cipta untuk menjadi perantara bagi penawaran dan permintaan.
Anda berkesempatan untuk menjadi bagian dari rantai pengadaan barang Asta Bumi Cipta.
Asta Bintang Karya
Asta Bintang Karya didirikan dengan komitmen dari para pendirinya untuk memberdayakan usaha kecil menengah (UKM) dan para pemula yang ingin membangun bisnis mereka. Kami menawarkan layanan jasa di bidang kantor virtual (virtual office), pendirian badan usaha (PT/CV), jasa pembuatan website, dan desain grafis yang akan membantu Anda untuk membangun legalitas usaha Anda.
Anda berkesempatan untuk memperoleh layanan bisnis all-in-one yang ditawarkan oleh Asta Bintang Karya.
Asta Tara Logistik
Asta Tara Logistik didirikan dengan tujuan untuk mempermudah pengiriman barang dari dalam negeri baik itu antarkota ataupun antarprovinsi maupun pengiriman barang dari/ke luar negeri (ekspor & impor).
Anda berkesempatan untuk menggunakan jasa Asta Tara Logistik untuk aktivitas logistik dari bisnis Anda.
Asta Gunadhya Finansial
Asta Gunadhya Finansial didirikan untuk membantu pemilik usaha kecil menengah atau para pemula (yang ingin mengembangkan bisnis mereka) yang terkendala biaya.
Anda berkesempatan untuk memperoleh bantuan finansial atau pendanaan untuk mengembangkan bisnis Anda